Menu

Mode Gelap
Milenial Tanbu Rela Keluarkan Dana Pribadi Untuk Bersihkan Jalan Desa Satiung Waket DPRD Tanbu Sebut Generasi Muda Harus Ikut Berkontribusi Untuk Negeri Tanbu Launching Gerakan Pengibaran 5.000 Bendera Merah Putih Semarakan HUT RI Ke-78 Eksekutif Sampaikan KUA PPAS Perubahan Tahun 2023 Dinas PUPR Gelar Pembinaan Tekhnis Infrastruktur Persampahan.

Advetorial · 17 Agu 2024 11:10 WIB ·

Ziarah Makam Pahlawan Tanbu Momentum Hari Kemerdekaan


 Ziarah Makam Pahlawan Tanbu Momentum Hari Kemerdekaan Perbesar

BATULICIN – Pemerintah daerah kabupaten Tanah Bumbu gelar upacara dan ziarah di makam pahlawan Mattone kecamatan Kusan Hilir (17/08/2024).

Kegiatan tersebut di hadiri Sekertaris Daerah Tanah Bumbu Ambo Sakka bersama Forkopimda kabupaten Tanah Bumbu. Serta berbagai elemen terkait dari lintas instansi yang ada di daerah tersebut.

Ziarah ke makam pahlawan tersebut merupakan rangkaian momentum memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 79 tahun. Ziarah tersebut di laksanakan setelah upacara bendera yang di laksanakan di lapangan lapangan Pagatan di pimpin langsung Oleh Bupati Tanah bumbu Zairullah Azhar.

Ambo Sakka menjelaskan bahwa Ziarah tersebut adalah upaya untuk terus mengenang jasa para pahlawan kita terdahulu yang berjuang demi kemerdekaan.

“ziarah ke makam pahlawan ini menjadi momentum untuk Mengenang jasa pahlawan yang telah berkorban jiwa dan raganya” ungkapnya.

Ambo Sakka menjelaskan peran pahlawan bangsa yang telah gugur demi menjaga keutuhan bangsa dan negara. Semangat perjuangan tersebut menurut Ambo Sakka yang seharusnya menjadi semangat bagi generasi muda untuk terus berkarya dan menunjukkan sikap-sikap positif.

Kegiatan tersebut berlangsung hikmat dengan sesi tabur bunga dan rangkaian upacara yang di gelar di makam pahlawan Mattone kecamatan Kusan Hilir tersebut.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Dahsyat! Jalan Santai Diikuti 30 Ribu Peserta,Hadiah Dari 100 Bertambah Menjadi 200 Paket Umroh

28 Desember 2025 - 07:58 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Resmi Membuka Batfest 2025: Festival Musik Terbesar di Indonesia Timur.

27 Desember 2025 - 08:10 WIB

Layanan Publik Terpadu dan UMKM Meriahkan Aksi Sinergitas Merah Putih di Kuranji Tanah Bumbu

29 November 2025 - 23:56 WIB

Jelajah Literasi BerAKSI 2025 Resmi Dibuka, Tanah Bumbu Tegaskan Komitmen Bangun Generasi Cerdas dan Berkarakter

29 November 2025 - 23:52 WIB

Bimtek Implementasi 6 SPM, Ketua TP Posyandu Tanah Bumbu Tekankan Penguatan Layanan Dasar

28 November 2025 - 23:56 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Sambut dan Dampingi Kunjungan Menhan RI ke Tanah Bumbu, Tinjau Yonif TP 828/BWM

28 November 2025 - 00:35 WIB

Trending di Advetorial