Menu

Mode Gelap
Milenial Tanbu Rela Keluarkan Dana Pribadi Untuk Bersihkan Jalan Desa Satiung Waket DPRD Tanbu Sebut Generasi Muda Harus Ikut Berkontribusi Untuk Negeri Tanbu Launching Gerakan Pengibaran 5.000 Bendera Merah Putih Semarakan HUT RI Ke-78 Eksekutif Sampaikan KUA PPAS Perubahan Tahun 2023 Dinas PUPR Gelar Pembinaan Tekhnis Infrastruktur Persampahan.

Advetorial · 15 Mar 2024 16:27 WIB ·

Zairullah Awali Safari Ramadan di Satui, Implementasikan Anak Cuci Kaki Ibu


 Zairullah Awali Safari Ramadan di Satui, Implementasikan Anak Cuci Kaki Ibu Perbesar

BATULICIN –  Bupati Tanah Bumbu (Tanbu), dr HM Zairullah Azhar awali Safari Ramadan 1445 H di Kecamatan Satui, Kamis (15/3/2024).

Safari Ramadan Bupati dengan agenda buka puasa dan salat magrib. Kemudian salat isya dan tarawih. Berikutnya, witir. Semua kegiatan tersebut di laksanakan di Masjid dengan tiga desa berbeda sekaligus dalam satu hari.

Pertama, Zairullah buka puasa bersama masyarakat dan salat magrib berjamaah di Desa Makmur Mulia Kecamatan Satui.

Selanjutnya, rombongan bergerak menuju Masjid Raudhatul Jannah, Desa Sungai Danau untuk salat isya dan tarawih berjamaah.

Kemudian salat witir di Masjid Nurul Imam, Desa Sinar Bulan, serta bersilaturahmi dengan masyarakat setempat.

Pada kesempatan itu pula, Zairullah menyerahkan bantuan program SDSM, santunan lansia serta santunan anak yatim piatu.

Sementara itu, dalam setiap masjid yang dikunjungi, Bupati minta dukungan kepada masyarakat agar program Satu Desa Satu Masjid (SDSM) terus berkembang.

Selanjutnya, rombongan bergerak menuju Masjid Raudhatul Jannah, Desa Sungai Danau untuk salat isya dan tarawih berjamaah.

Kemudian salat witir di Masjid Nurul Imam, Desa Sinar Bulan, serta bersilaturahmi dengan masyarakat setempat.

Pada kesempatan itu pula, Zairullah menyerahkan bantuan program SDSM, santunan lansia serta santunan anak yatim piatu.

Sementara itu, dalam setiap masjid yang dikunjungi, Bupati minta dukungan kepada masyarakat agar program Satu Desa Satu Masjid (SDSM) terus berkembang.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

Baca Lainnya

Bupati Andi Rudi Latif Lepas Kafilah MTQ: Jaga Kesehatan, Komunikasi, dan Niatkan Ibadah untuk Sukses Dunia Akhirat

15 Juni 2025 - 13:15 WIB

Bupati Bang Arul Dukung Penuh Aksi Sosial Dandim 1022, Salurkan Bantuan untuk Warga Kurang Mampu

13 Juni 2025 - 00:14 WIB

PMI Tanah Bumbu Masa Bhakti 2025-2030 Resmi Dilantik, Bupati Andi Rudi Latif Tegaskan Dukungan Pemerintah Daerah

10 Juni 2025 - 00:37 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Buka FGD Asistensi RPJMD 2025-2029

5 Juni 2025 - 03:33 WIB

Lomba Menu B2SA Berbasis Pangan Lokal, Bupati Andi Rudi Latif Dorong Konsumsi Sehat dan Generasi Cerdas

2 Juni 2025 - 15:23 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila: Jadikan Pancasila Inspirasi dalam Berkarya

2 Juni 2025 - 07:50 WIB

Trending di Advetorial