Menu

Mode Gelap
Milenial Tanbu Rela Keluarkan Dana Pribadi Untuk Bersihkan Jalan Desa Satiung Waket DPRD Tanbu Sebut Generasi Muda Harus Ikut Berkontribusi Untuk Negeri Tanbu Launching Gerakan Pengibaran 5.000 Bendera Merah Putih Semarakan HUT RI Ke-78 Eksekutif Sampaikan KUA PPAS Perubahan Tahun 2023 Dinas PUPR Gelar Pembinaan Tekhnis Infrastruktur Persampahan.

Advetorial · 20 Apr 2024 21:38 WIB ·

Bupati Zairullah Azhar Buka Kegiatan Mapanre Ri Tasi,e Dan Expo 2024


 Bupati Zairullah Azhar Buka Kegiatan Mapanre Ri Tasi,e Dan Expo 2024 Perbesar

BATULICIN – Usai meresmikan pembangunan expo Pembangunan Tanah Bumbu dan Kegiatan Mappanre Ri Tasie Pagatan, Bupati Tanah Bumbu dr HM Zairullah juga resmikan bangunan megah pada Sabtu (20/4/2024).

Bangunan yang diresmikan adalah Gedung Auditorium 7 Februari Pagatan. Bangunan megah yang ada di Komplek 7 Februari tersebut tampak begitu megah dan mewah.

Gedung yang dulunya hanya semi permanen dan berukuran kecil kini begitu megah dan bertingkat yang bisa digunakan untuk berbagai macam kegiatan.

Gedung ini kini terdiri dari basement, lantai dua ruang utama dan lantai tiga juga bisa digunakan untuk sejumlah kegiatan.

Sekretaris Daerah Tanah Bubu Dr Ambo Sakka, mengatakan bangunan gedung itu adalah inisiasi dari putra daerah yaitu Bupati Tanah Bumbu.

Baca Juga  FKP Sektor Pelayanan Urusan Perencanaan Pembangunan digelar

Gedung Auditoriumi ini bisa dibilang termegah di Kabupaten Tanah Bumbu dan ini karya putra daerah.

” Kalau ditingkat kecamatan, ini yang paling besar dan termegah. Kita wajib bersyukur,” katanya.

Sementara itu, Bupati Tanah Bumbu dr HM Zairullah Azhar, gedung ini diakuinya megah dan kini bisa digunakan untuk berbagai kegiatan, pertemuan hingga acara lainnya termasuk acara hajatan atau pernikahan.

” Gedung ini bisa digunakan untuk segala bentuk pertemuan dan kegiatan lainnya. Kita manfaatkan fasilitas ini dengan baik dan menjaga bangun ini secara bersama-sama,” pungkasnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 6 kali

Baca Lainnya

Kabar Baik Bagi Non ASN Tanah Bumbu, Lokasi Pelaksanaan Tes PPPK Tak Jadi di BKN

27 Oktober 2024 - 08:45 WIB

Sebanyak 130 Dewan Hakim MTQN ke 20 Tanah Bumbu, Dikukuhkan Oleh Ketua LPTQ

25 Oktober 2024 - 08:48 WIB

Sekda Tanbu Buka Pawai Taruf dan Bazar UMKM

25 Oktober 2024 - 08:45 WIB

Ambo Sakka Buka Rakerda LPTQ Kabupaten Tanah Bumbu

24 Oktober 2024 - 09:26 WIB

BLK Berstandar Nasional Kini Mulai Dibangun di Tanah Bumbu

24 Oktober 2024 - 08:56 WIB

Lalai Pajak! Pemkab Tanbu Turunkan Reklame Perusahan Rokok

23 Oktober 2024 - 08:59 WIB

Trending di Advetorial